CARA MEMBUAT KONSTRUKSI BUATAN SENDIRI




Selain membeli mainan konstruksi dari toko, bunda bisa membuat banyak sekali mainan dirumah dengan menggunakan bahan-bahan yang mungkin sudah anda miliki dirumah. Berikut beberapa saran untuk bunda 

 

Ø  Siapkan botol plastik yang sudah kosong dan isi setengah penuh dengan kerang, kaning, pasta berwarna atau bend-benda kecil lainnya. Buatlah lubang pada tutupnya, masukkan benang yang ujungnya sudah dibuat simpul melewati lubang itu, dan anak bunda bisa memiliki permainan yang ditarik. Bunda bahkan bisa membaut rodanya dengan menggunting bentuk lingkaran dari kardus, lubangi bagian tengahnya lalu masukkan tusuk sate melewati botol, sebelum meletakkan roda pada bagain tusuk sate yang menjulur ke luar.

 

Ø  Buatlah sebuah amket dari kotak, kartu dan kertas. Warnai kartu pos atau tepi kotak sereal dengan warma hitam untuk membuat jalanan atau rel kereta, lalau tambahkan rambu-rambu dengan cat putih atau cat kuku. Buatlah rumah-rumahan dan toko dari toko kemasan dan toko korek api, tama dan lapangan dari karton yang dicat hijau, dan pepohonan dari tabung tisu toilet dengan beberapa lembar kertas warna hijau yang ditempelkan diujungnya sebagai cabang dan daunnya. Kemudian anak bunda bisa menambahkan mobil-mobilan, kereta api atau orang-orangan dan bintang dari kawat hias sesuai dengan tema maket yang anak rancang, baik itu sebuah kota, stasiun kereta api atau peternakan.

 




 



 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMEROLEHAN BAHASA ANAK

Faktor-Faktor dalam Memilih Media

TAHAP-TAHAP PEMEROLEHAN BAHASA ANAK TAHAP TELEGRAFIS